Bahan Membuat Jus KaBiKuang (Kale Bit Bengkuang)
- It's 1 kg of Bengkuang.
 - Prepare 250 gram of kale.
 - You need 1/4 buah of bit.
 
Langkah Memasak Jus KaBiKuang (Kale Bit Bengkuang)
- Cuci bersih daun kale, serta kupas bengkuang dan buah bit, potong-potong.
 - Siapkan juicer untuk membuat jus (saya pakai slow juicer) lalu masukan satu per satu buah, saya mulai dari bengkuang diselingi daun kale (agar sayuran terdorong) terakhir buah bit.
 - Buka keran slow juicer and ready to drink. #Fyi tanpa pakai air atau gula tambahan ya.
 
Get Latest Recipe : HOME