Bahan Membuat 91. Opak Singkong
- It's 500 gr of singkong kupas.
- Prepare 2 batang of seledri (optional).
- Prepare 3 siung of bawang putih, uk.sedang (haluskan).
- It's 1 sdt of gula pasir.
- Prepare 1 sdt of garam.
- Prepare 1 sdt of royco.
- You need Secukupnya of bubuk cabai kering.
Langkah Memasak 91. Opak Singkong
- Kupas singkong dan parut, lanjut potong kasar seledri..
- Campur semua bahan menjadi satu, aduk rata..
- Biasanya opak ini dicetak menggunakan cetakan, karna tak punya jdi cukup di-alasi plastik aja😁 (diusahakan yg tebal/agak kaku ya plastiknya). Ambil adonan secukupnya dan ratakan kemudian kukus satu² ±5 menit atau bisa juga ditumpuk ±10-15 menitan (disesuaikan aja dengan seberapa banyak tumpukannya).
- Angkat dan tunggu dingin. Kemudian potong sesuai selera. Jemur sampai benar² kering ± 1 hari kalo panasnya cetar (jadi bikinnya malem, pagi-nya siap dijemur sampai sore).
- Ini setelah penjemuran selama 2 hari karna sempet mendung😆 dan tunggu sampai benar² dingin baru digoreng ya. ✓NOTE👉🏼untuk yg pedes prosesnya sama ya, tinggal di tambahin bubuk cabe, aduk dan cetak..
- Yummiii😋.
- Bikin lagi yg original... Dan semuanya enyak😋 belum sempet jepret yg mateng karna udah keburu diserbu duluan..
Get Latest Recipe : HOME